Patroli Gabungan TNI-Polri dan Satpol PP di Wilayah Kota Kediri jelang Idul Fitri

    Patroli Gabungan TNI-Polri dan Satpol PP di Wilayah Kota Kediri jelang Idul Fitri

    <!- - wp:paragraph - ->

    KOTA KEDIRI - Personil Gabungan dari TNI Polri dan Satpol PP di wilayah Kota Kediri terus meningkatkan patroli Gabungan disejumlah tempat salah satunya di jalan raya depan Gedung GNI Kota Kediri. Minggu (24/4/2022).

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:gallery {"ids":[107159, 107160]} - -> <!- - /wp:gallery - -> <!- - wp:paragraph - ->

    Aparat gabungan yang diikuti Koramil 0809/03 Mojoroto Kodim Kediri,   Polres Kota Kediri dan Satpol PP Kota Kediri ini secara intens melalukan upaya pencegahan penyebaran virus Covid-19 dimasa pandemi.

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:paragraph - ->

    Danramil 0809/03 Mojoroto Lettu Czi Bibit menuturkan, "Sebagai bentuk dukungan kepada pemerintah dalam membatu menangani persoalan wabah pandemi Covid-19, TNI bersama itansi terkait ikut andil turun tangan guna program percepatan penanganan Covid-19 berjalan sesuai harapan, Kita tidak ingin virus ini menyebar luas yang dapat menimbulkan keresahan di masyarakat. "Untuk itu kegiatan pencegahan lebih diutamakan seperti patroli Gabungan, Operasi Yustisi dan Sosialisasi serta Himbauan kepada masyarakat untuk mengedepankan protokol kesehatan , "Ucap Lettu Czi Bibit.

    <!- - /wp:paragraph - -> <!- - wp:paragraph - ->

    Kita Sebagai Aparat tidak bosan akan terus menggelar dan memberikan edukasi kepada Masyarakat khususnya di kediri tentang penting nya Protokol kesehatan apalagi yang sebentar lagi umat muslim akan melaksanakan Mudik di hari Lebaran nantinya bisa berjalan lancar dengan tetap menggunakan masker dan menerapakan Prosedur 5M yang telah di tetapkan oleh Pemerintah. " Tutup Danramil" ( ombess)

    <!- - /wp:paragraph - ->

    KEDIRI
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Fokorpimda dan Intansi Terkait ,...

    Artikel Berikutnya

    Kejari Kota Kediri Kasus BPNT Naik Status...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Pimpin Sertijab, Irjen. Pol. Sandi Tekankan Humas Fungsi Utama Polri
    Divhumas Polri Raih Predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK)
    Babinsa Kampung Kaugapu Dampingi Petani Rawat Tanaman
    KN. Tanjung Datu-301 Selamatkan MT Silver Sincere Yang Tenggelam

    Ikuti Kami